Penetration Testing, Pengertian dan Implementasinya
Penetration testing, atau sering disebut sebagai “pen testing” atau “ethical hacking,” adalah metode yang dilakukan untuk mengevaluasi keamanan sistem, aplikasi, atau jaringan suatu perusahaan dengan cara mensimulasikan serangan yang mungkin dilakukan oleh pihak yang tidak berwenang. Tujuannya adalah untuk mengidentifikasi kelemahan dan celah keamanan yang dapat dieksploitasi oleh penyerang. Langkah-langkah yang secara umum dilakukan saat […]
Peran Audit IT dalam Perkembangan Bisnis Perusahaan
Audit Teknologi Informasi (TI) menjadi elemen kritis dalam pengembangan bisnis perusahaan pada era digital ini. Dengan semakin meluasnya ketergantungan organisasi pada teknologi, peran audit TI tidak hanya sebatas pada pengawasan dan pemenuhan kepatuhan, tetapi juga berperan dalam mendukung pertumbuhan dan keberlanjutan bisnis. Beberapa hal penting yang terkait dengannya antara lain : Identifikasi Risiko dan Peluang […]
Pentingnya Mengukur IT Maturity Level
Dalam era digital yang terus berkembang, organisasi dituntut untuk menjadi lebih adaptif dan inovatif dalam menghadapi dinamika bisnis. Dalam konteks ini, Teknologi Informasi (TI) menjadi tulang punggung suksesnya suatu organisasi. Namun, untuk mengoptimalkan potensi TI, organisasi perlu memiliki pemahaman yang mendalam tentang tingkat kematangan TI mereka. Salah satu kerangka kerja yang telah terbukti efektif untuk […]
Budaya Keamanan Informasi
Pemanfaatan internet telah mengubah pola hidup dan budaya manusia dalam belajar, bekerja, berkomunikasi, berbelanja dan aspek lainnya. Saat ini masyarakat lebih banyak menggunakan internet dalam berkomunikasi seperti surat elektronik (e-mail) serta jejaring sosial (social networking) yang dianggap lebih efektif dan efisien. Kini kita berkomunikasi di dunia maya sama seperti halnya ketika berkomunikasi di dunia nyata. […]
Melalui INDI 4.0, Kemenperin Akselerasi Industri Bertransformasi Saat Pandemi
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus berupaya mengambil langkah strategis di tengah pandemi Covid-19. Salah satunya melalui akselerasi transformasi industri 4.0 yang sejalan denganMaking Indonesia 4.0, sebuah peta jalan untuk meningkatkan produktivitas dan daya saing industri nasional. Dengan demikian, diharapkan perekonomian Kembali pulih di tengah pandemi, dan aktivitas industri mampu berjalan seperti sediakala tanpa mengabaikan prosedur dan […]